Zaskia Gotik, Pedangdut cantik kelahiran bekasi kelahiran 27 April 1990. Berawal dari panggung ke panggung kampung dan akhirnya Zaskia Gotik menduduki posisi sebagai salah satu artis papan atas di Indonesia. Dalam karir bernyanyinya Zaskia Gotik telah sukses merilis lagu : Cukup 1 Menit, Satu Jam Saja, Bang Jono, Tarik Selimut dan lain lain.
Artis cantik ini merupakan artis multi talenta yang selain sukses dalam bernyanyi juga mampu menghibur para penggemarnya dengan joke / candaannya diatas panggung.
Sudah banyak penghargaan yang diterima Zaskia Gotik yang berkaitan dengan sepak terjangnya di dunia dangdut, antara lain : Indonesia Dangdut Awards (IDA ) 2014, Anugerah Dangdut Indonesia 2015
No comments:
Post a Comment